7 Tempat Wisata di Tasikmalaya yang Tawarkan Pesona Alam, Bisa Dikunjungi Saat Liburan Akhir Pekan
Rekomendasi tempat wisata di Tasikmalaya yang bisa kamu kunjungi saat liburan akhir pekan.
Editor: Arif Setyabudi Santoso
TRIBUNTRAVEL.COM - Rekomendasi tempat wisata di Tasikmalaya yang bisa kamu kunjungi saat liburan akhir pekan.
Tidak hanya terkenal dengan kerajinan tangan dan kuliner Nasi Tutung Oncom, Tasikmalaya juga memiliki tempat wisata menarik untuk dikunjungi.
Mulai dari pantai, curug, taman kota hingga wisata hutan bisa kamu temukan di Tasikmalaya.
Bagi kamu yang bingung harus liburan ke mana selama berada di Tasikmalaya, bisa menyimak informasi berikut. Baca selengkapnya ------->>>>>>
• Bus Wisata Hadir di Tasikmalaya, Namanya Bus Ngulisik
• Mengunjungi Kampung Naga, Desa Tanpa Listrik di Tasikmalaya
Berita Rekomendasi