Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

10 Tips Agar Tetap Aman saat Bepergian ke Luar Negeri, Siapkan Asuransi Perjalanan

Lakukan 10 tips ini agar tetap aman saat menikmati momen liburan ke luar negeri.

Penulis: Muhammad Yurokha May
Editor: haerahr
zoom-in 10 Tips Agar Tetap Aman saat Bepergian ke Luar Negeri, Siapkan Asuransi Perjalanan
Flickr/ Alper Çuğun
Ilustrasi turis saat berlibur ke luar negeri. 

TRIBUNTRAVEL.COM - Menikmati liburan ke luar negeri bisa menjadi pengalaman yang menyenangkan sekakigus menakutkan.

Pasalnya, para turis terkadang menjadi sasaran utama para penjahat karena dianggap tidak mengenal daerah setempat.

Untuk menghindari hal tersebut, ada sejumlah tips yang bisa kalian simak agar tetap aman saat liburan ke luar negeri.

Dirangkum TribunTravel dari laman Express.co.uk, Minggu (12/9/2020), berikut ini 10 tips liburan ke luar negeri agar tetap aman.

 Ingin Touring ke Luar Negeri? Simak Cara Membuat SIM Internasional Secara Online

1. Dapatkan asuransi perjalanan

Sejauh ini, memiliki asuransi perjalanan adalah tips terpenting bagi mereka yang ingin bepergian ke luar negeri.

Asuransi perjalanan dapat melindungi turis jika harus membatalkan dan mengubah rencana perjalanan.

Berita Rekomendasi

Selain itu, berguna juga jika turis ketinggalan transportasi atau penundaan keberangkatan.

BACA SELENGKAPNYA --->

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas