Daftar Stasiun Kereta yang Sediakan Layanan Rapid Test Covid-19
Ada 21 stasiun di Indonesia yang memberikan layanan rapid test untuk penumpang kereta.
Editor: Arif Setyabudi Santoso
Tribunnews/Herudin
Petugas medis melakukan rapid test (tes cepat) Covid-19 kepada calon penumpang di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Senin (27/7/2020). PT Kereta Api Indonesia (Persero) dan PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) menggelar layanan tes cepat Covid-19 untuk pengguna kereta api jarak jauh di stasiun dengan biaya Rp 85 ribu dan akan tersedia bertahap di 12 stasiun besar di Pulau Jawa. Tribunnews/Herudin
TRIBUNTRAVEL.COM - Ada 21 stasiun di Indonesia yang memberikan layanan rapid test untuk penumpang kereta.
Sampai Selasa (22/9/2020), PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI sediakan layanan rapid test covid-19 di 21 stasiun tersebut.
Sebelumnya, PT KAI hanya melayani rapid test di 12 stasiun.
Penambahan jumlah stasiun kereta yang melayani rapid test dilakukan sebagai bentuk peningkatan layanan. HALAMAN SELANJUTNYA ---------->>>>>>>>>
• Kereta Api Jarak Jauh Sediakan Ruang Isolasi untuk Penumpang dengan Suhu Badan Tinggi
• MRT Jakarta Perkenalkan Dua Lori untuk Periksa Jalur Kereta, Lihat Foto-fotonya
Berita Rekomendasi