Daftar Promo Burger King November 2020, Ada yang Berakhir Hari Ini
Dalam promo Burger King ini, kamu bisa menikmati Choc Top, Coke Float, dan Regular Fries dengan harga masing-masing Rp 5 ribu.
Editor: Sinta Agustina
TRIBUNNEWS.COM - Restoran cepat saji Burger King menawarkan sejumlah promo pada November 2020.
Bulan ini, Burger King menawarkan beberapa promo sekaligus.
Berdasarkan informasi yang TribunTravel dapatkan dari akun Instagram Burger King Indonesia @burgerking.id, ada beberapa promo yang bisa kamu dapatkan.
1. Promo Bokek of the Week
Dalam promo Burger King ini, kamu bisa menikmati Choc Top, Coke Float, dan Regular Fries dengan harga masing-masing Rp 5 ribu.
Baca juga: Burger King Ajak Pelanggan Beli Makanan di McDonalds, Ridwan Kamil Turut Berkomentar
Baca juga: Burger King Jepang Keluarkan Menu Baru Burger Palsu, Seperti Apa?
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.