Unik, Mural pada Bangunan Ini Bisa Menyerap Polusi Udara Setara Tanam 780 Pohon
Sebuah mural di kota Warsawa, Polandia tidak hanya menjadi karya seni estetis, tetapi juga ide cemerlang untuk mengatasi masalah polusi di perkotaan.
Editor: Rizky Tyas Febriani
TRIBUNNEWS.COM - Siapa yang mengira, cat mural di sebuah bangunan bisa menyerap polusi setara menanam 780 pohon?
Mural yang biasanya dianggap mengganggu atau merusak, justru berdampak positif bagi lingkungan.
Kampanye ini diselenggarakan oleh brand fashion ternama, Converse dalam proyeknya City-Forests.
Sebuah mural di kota Warsawa, Polandia tidak hanya menjadi karya seni estetis, tetapi juga ide cemerlang untuk mengatasi masalah polusi di perkotaan. Baca selengkapnya>>>
Baca juga: Ini yang Diperhatikan Pramugari ketika Penumpang Naik ke Pesawat
Baca juga: Nasib Kolam Renang Bilabong, Pernah Berjaya Pada Zamannya Kini jadi Lokasyi Syuting Horror
Berita Rekomendasi