Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

5 Tips Solo Traveling di Masa Pandemi: Kurangi Interaksi dengan Orang Lain dan Optimalkan Smartphone

Berikut ini Tribunnews rankum tips solo traveling aman di masa pandemi yang bisa kamu coba! Jangan lupa maksimalkan penggunaan smartphone-mu ya!

Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in 5 Tips Solo Traveling di Masa Pandemi: Kurangi Interaksi dengan Orang Lain dan Optimalkan Smartphone
pexels.com
Ilustrasi traveling - Berikut ini Tribunnews rankum tips solo traveling aman di masa pandemi yang bisa kamu coba! 

4. Bawa Kelengkapan Dokumen

Selama masa pandemi, ada beberapa peraturan atau syarat penting untuk bepergian.

Salah satunya adalah surat keterangan bebas Covid-19 (swab test dan PCR) serta kartu vaksin.

Jika bepergian jarak jauh, dokumen ini wajib kamu bawa sebagai syarat untuk dapat menggunakan moda transportasi seperti kereta api, pesawat maupun kapal laut.

Penerapan syarat-syarat ini sudah menjadi ketentuan yang berlaku dari pemerintah.

Tujuannya untuk menjaga diri dan juga melindungi orang lain dari virus.

5. Optimalkan Smartphone

Berita Rekomendasi

Terakhir adalah dengan mengoptimalkan smartphone.

Tak bisa dipungkiri, kecanggihan smartphone memiliki banyak fungsi selama solo.

Smartphone bisa membantu agar kamu tetap fleksibel dan eksis di tempat liburan yang dituju.

Selain untuk berkomunikasi, smartphone bisa digunakan sebagai alat mencari lokasi dan mengabadikan momen untuk berfoto.

Teknologi kamera ponsel yang makin canggih bikin kamu nggak perlu nenteng-nenteng kamera profesional lagi saat berlibur.

Dengan kata lain, smartphone jadi perangkat teknologi wahid yang wajib dibawa setiap saat.

Eits, biar komunikasi lancar pastikan pulsa smartphone-mu aman ya!

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas