Cara Refund Tiket Pesawat via Aplikasi Traveloka, Perhatikan Syarat dan Ketentuannya
Informasi cara refund tiket pesawat melalui aplikasi Traveloka, kini bisa dilakukan dengan mudah dan praktis hanya melalui ponsel.
Penulis: Muhammad Yurokha May
Tampilan estimasi refund akan muncul untuk dapat melihat jumlah dan durasi waktu penerimaan refund.
Jika yakin dengan pilihanmu, ketuk Mulai Refund Saya.
Baca juga: Mengapa Harga Tiket Pesawat Begitu Mahal di Tahun 2023? Cek Faktanya
4. Tinjau Syarat & Ketentuan refund
Baca kebijakan refund secara lengkap, centangi kotak "Saya menyetujui Syarat & Ketentuan Refund", lalu ketuk Lanjutkan.
5. Pilih metode refund
Pilih penerbangan, penumpang, dan alasan refund.
Lalu, ketuk Pilih Metode Refund untuk betuk refund yang kamu inginkan.
Kemudian, ketuk Lanjutkan.
![Ilustrasi refund tiket pesawat melalui aplikasi Traveloka.](https://asset-2.tstatic.net/travel/foto/bank/images/promo-traveloka_20180914_131824.jpg)
6. Lengkapi persyaratan refund
Persyaratan untuk setiap metode refund bisa berbeda.
Mohon lengkapi persyaratan yang diperlukan.
Jika sudah selesai, ketuk Lanjutkan.
7. Tinjau dan ajukan refund
Pastikan semua detail refund-mu sudah benar.
Jika semuanya sudah sesuai, ketuk Ajukan Refund.
![Ilustrasi tiket pesawat.](https://asset-2.tstatic.net/travel/foto/bank/images/ilustrasi-tiket-pesawat-1.jpg)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.