Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

NEWSVIDEO: Rp40 juta Untuk Dua Ogoh-ogoh di Batam

Salah satunya persiapan ogoh-ogoh, dimana umat Hindu Batam hingga merogoh dana hingga Rp40 jutaan untuk dua ogoh-ogoh.

Editor: Bian Harnansa

Laporan Reporter Tribunnews Video, Hadi Maulana

TRIBUNNEWS.COM, BATAM- Sabtu (21/3/2015) ini merupakan hari raya perayaan Nyepi tahun baru Caka 1937 atau 20 Maret 2015.

Tidak saja di bali, Bahkan sejumlah umat Hindu di batam juga sudah mempersiapkan sejumlah agenda kegiatan untuk menyambut hari Caka itu.

Salah satunya persiapan ogoh-ogoh, dimana umat Hindu Batam hingga merogoh dana hingga Rp40 jutaan untuk dua ogoh-ogoh.

Nyoman Sulasta, salah satu pengrajin seni ukir yang membuat dua ogoh-ogoh di Batam memgaku pembuatan itu dilakukan dalam waktu 25 hari.

"Untuk dana lebih kurang Rp40 jutaan untuk dua ogoh-ogoh ini," katanya di Pura Agung Amertha Bhuana, Baloi, Batam, Kepulauan Riau (Kepri), Jumat (20/3/2015).

BERITA REKOMENDASI
Sumber: Tribun Batam
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas