NEWSVIDEO: Jelang Kongres PSSI, Narasumber Sepakbola Diserang
Jelang Kongres PSSI tanggal 18 April 2015 di Surabaya, Jawa Timur, untuk memperebutkan tampuk kekuasaan di PSSI
Editor: Bian Harnansa
Jelang Kongres PSSI tanggal 18 April 2015 di Surabaya, Jawa Timur, untuk memperebutkan tampuk kekuasaan di PSSI, ada sedikit insiden yang terjadi dalam suatu diskusi sepakbola yang disiarkan secara langsung di TV Lokal Surabaya pada hari Kamis (16/4/2015) malam. Salah seorang narasumber yaitu Saleh Ismail Mukadar yang selama ini mendukung eksistensi Persebaya 1927, ditampar pada saat dialog sedang berlangsung. (Kompas TV)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.