Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

VIDEO: 30 Pekerja Seks Komersial Ditangkap Polisi

Polisi menangkap mereka di sebuah ruko yang dijadikan rumah penampungan

Editor: Bian Harnansa

30 pekerja seks komersial ditangkap polisi dari Polda Metro Jaya kala sedang beroperasi di area Jakarta Barat. Polisi menangkap mereka di sebuah ruko yang dijadikan rumah penampungan di sekitaran Taman Sari, Jakarta Barat. Polisi juga menangkap 4 orang lain yang berperan sebagai perantara dan sopir. Modusnya jasa ditawarkan di dalam mobil antara psk, pelanggan dan perantara.

Sumber: Kompas TV
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas