Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Lembah Brayeun, Wisata Alam nan Sejuk

Brayeun menawarkan kesegaran udara hutan yang masih yang asri, serta dinginnya air

Editor: Bian Harnansa

Laporan WARTAWAN KOMPAS, Zulkarnani Masry

TRIBUNNEWS.COM, LEUPUNG - Berjarak sekira 20 kilometer dari pusat Kota Banda Aceh, objek wisata Brayeun di Kecamatan Leupung, Aceh Besar, Menjelma menjadi salah satu primadona wisatawan.

Brayeun menawarkan kesegaran udara, hutan yang masih yang asri, serta dinginnya air yang mengalir dari perbukitan.

Seperti halnya kebanyakan lokasi wisata di Aceh yang tak tergarap saat konflik dulu, Brayeun dulunya belum menjadi target wisatawan.

Namun paska musibah gempa dan tsunami 2004 silam, Brayeun kian ramai dikunjungi warga. Alaminya alam dan segarnya udara menjadi candu bagi wisatawan untuk ingin kembali ke lokasi ini.

Berita Rekomendasi
Sumber: KOMPAS
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas