Menguji Warga Pangkalpinang Masa Kini Mendayung Perahu
Tiga perahu yang disediakan panitia untuk perlombaan tak jarang karam dipenuhi air.
Penulis: Deddy Marjaya
Editor: Mohamad Yoenus
Laporan Wartawan Bangka Pos, Deddy Marjaya
TRIBUNNEWS.COM, BANGKA -- Perahu merupakan kendaraan utama warga Kota Pangkalpinang Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tempo dulu, sebelum dibangun jembatan di atas sungai yang membelah kota tersebut.
Namun kini banyak warga Kota Pangkalpinang tak bisa mengendalikan perahu kayu berukuran kecil ini.
Hal itu terlihat saat digelar lomba mendayung perahu pada Minggu (6/3/2016).
Tiga perahu yang disediakan panitia untuk perlombaan tak jarang karam dipenuhi air.
Atau perahu terbalik karena dua pendayung tak cekatan melawan arus Sungai Rangkui.
Simak video di atas. (*)
BERITA REKOMENDASI