Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Rawan Kecelakaan, Begini Kondisi Jalan Negara KM 17 Menuju Kota Ende

Jalan negara KM 17 menuju Kota Ende rawan kecelakan. Hal itu tak lepas kondisi geografis jalan yang di sisinya banyak terdapat jurang curam.

Editor: Willem Jonata

Laporan Wartawan Pos Kupang, Rosaria Levita Sari Sari

TRIBUNNEWS.COM, ENDE - Jalan negara KM 17 arah Kota Ende, Nusa Tenggara Timur, kini sedang tahap pengerjaan. 

Jalan tersebut rawan kecelakan. Hal itu tak lepas kondisi geografis jalan yang di sisinya banyak terdapat jurang curam.

Namun demikian, warga tetap melintasi jalan itu. Akibatnya, tak jarang terjadi kemacetan karena padatnya volume kendaran yang lewat.

Keadaan diperparah karena sejumlah alat berat menutupi sebagian ruas jalan.(*)

Berita Rekomendasi
Sumber: Pos Kupang
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas