Benarkah CCTV dari Kafe Olivier Direkayasa
21 Kali sudah persidangan kasus pembunuhan dengan kopi bersianida digelar. Majelis hakim bisa jadi semakin bingung dengan banyaknya perbedaan yang ter
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - 21 Kali sudah persidangan kasus pembunuhan dengan kopi bersianida digelar. Majelis hakim bisa jadi semakin bingung dengan banyaknya perbedaan yang terjadi dalam keterangan para saksi.
Dalam sidang terakhir, dua ahli teknologi informasi yang dihadirkan menjadi saksi ahli berdebat tentang keaslian rekaman kamera pemantau.
Ahli digital forensik yang diajukan kubu terdakwa Jessica Kumala Wongso, Rismon Hasiholan Sianipar, menyebut rekaman CCTV dari kafe Olivier yang pernah ditunjukkan di persidangan penuh dengan rekayasa.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.