Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Ada Temuan Baru di Lokasi Perampokan Pondok Indah

Dalam kasus perampokan dan penyanderaan di Pondok Indah, Kepolisian Daerah Metro Jaya sudah menetapkan lima tersangka.

Editor: Sapto Nugroho

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Tim penyidik dari Jatanras Polda Metro Jaya menemukan senjata api jenis Revolver Taurus, enam butir peluru aktif, dan selongsong peluru setelah menggeledah rumah milik Asep Sulaiman selama dua jam, Jumat (16/9/2016).

Ini adalah temuan baru polisi yang akan diperiksa legalitasnya.

Dalam kasus perampokan dan penyanderaan di Pondok Indah, Jakarta Selatan, Kepolisian Daerah Metro Jaya sudah menetapkan lima tersangka. (*)

Sumber: Kompas TV
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas