Rocky Gerung Kerap Kritik Jokowi, Abdul Somad Tertawa Dengar RG saat Ditanya Andai Jadi Presiden
Saat ditanya Ustadz Abdul Somad (UAS) soal andai Rocky Gerung menjadi presiden, jawaban RG justru membuat UAS tertawa terbahak-bahak
Editor: haerahr
TRIBUNNEWSWIKI- Rocky Gerung (RG) dikenal kerap melancarkan kritikan terhadap kepemimpinan ataupun kebijakan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Namun, saat ditanya Ustadz Abdul Somad (UAS) soal andai Rocky Gerung menjadi presiden, jawaban RG justru membuat UAS tertawa terbahak-bahak,
Gerangan apa jawaban Rocky Gerung terhadap UAS tersebut?
Awalnya, UAS mengundang Rocky Gerung untuk melakukan live streaming Ngobrol di akun Youtube UAS.
Video live streaming ini dilakukan pada Sabtu (20/6/2020).
Tayangan ini diberi judul Rocky Gerung Bicara tentang Ustadz Akal Sehat (UAS).
Bila mengunjungi akun YouTube Ustadz Abdul Somad Official, tayangan ini masih bisa ditonton.
Rocky Gerung yang memberi jawaban spontan membuat UAS tertawa terpingkal-pingkal.
UAS mengawali obrolan dengan menanyakan kabar Rocky Gerung selama pandemi Covid-19.
Baca: Hotman Paris Tanyakan Cara Tinggalkan Duniawi, Ustaz Abdul Somad: Sampai Mulutmu Disumbat Tanah
Baca: Ustaz Abdul Somad Curhat Dapat Bullying dan Diperlakukan Buruk Pasca Mendukung Prabowo-Sandi di 2019
"Covid itu bagian dari keperluan alam semesta untuk menguji banyak hal. Soal kesehatan, kenikmatan hidup, persaudaraan solidaritas dan soal kedunguan kebijakan negara itu juga diuji Covid," kata Rocky.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.