News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

KAI Berlakukan Tarif Reduksi, Lansia hingga TNI-Polri Bisa Kaim Diskon Tiket 50 Persen, Ini Caranya

Penulis: Namira Yunia Lestanti
Editor: Wahyu Gilang Putranto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

KAI berlakukan tarif reduksi hingga 50 persen untuk semua pembelian tiket KA, adapun diskon tiket ini bisa diklaim oleh lansia, anggota TNI-Polri, Legiun Veteran, Wartawan hingga penyandang disabilitas.

- Diskon tiket sebesar 25 persen untuk KA Komersial kelas eksekutif.

- Sedangkan diskon 50 persen untuk KA Komersial kelas ekonomi dan bisnis.

- Potongan ini diberikan kepada anggota TNI atau Polri yang aktif termasuk siswa Pendidikan TNI atau Polri, tidak termasuk keluarganya, ataupun PNS yang bekerja di lingkungan TNI atau Polri.

4. Wartawan Diskon 20 persen

- Diskon ini hanya berlaku untuk KA Komersial kelas ekonomi dan bisnis.

- Ketentuan hanya menunjukan kartu pers dan surat tugas peliputan.

5. Disabilitas Diskon sebesar 20 persen

- Bisa diklaim untuk kereta api jarak jauh kelas eksekutif, bisnis, dan ekonomi.

- Pelanggan wajib membawa Kartu Tanda Penduduk (KTP)

- Serta surat keterangan asli dari dokter rumah sakit atau puskesmas yang menyatakan bahwa yang bersangkutan adalah penyandang disabilitas.

Cara Klaim Diskon Reduksi Via Access by KAI

- Buka aplikasi access by KAI.

- Pilih perjalanan KA "Antar Kota".

- Pilih stasiun keberangkatan, stasiun tujuan, tanggal keberangkatan, dan jumlah penumpang.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini