- Aktifkan GPS di smartphone lalu buka aplikasi Google Maps
- Klik foto profil Google anda di sebelah kanan atas aplikasi
- Pilih menu "Setelan" lalu pilih menu "Setelan navigasi"
- Gulirkan halaman ke bawah hingga ada pilihan "Tarif Tol"
- Ketuk tombol aktifkan atau sampai tombol berwarna biru pada pilihan "Lihat tarif kartu tol"
- Kembali ke halaman utama Google Maps
- Ketuk layar "Telusuri di sini" dan masukkan titik lokasi tujuan dan lokasi awal
- Pastikan pencarian rute menggunakan mode kendaraan mobil yang bergambar ikon mobil lalu klik "Mulai"
2. Cek tarif tol lewat situs BPJT
- Kunjungi laman https://bpjt.pu.go.id/cek-tarif-tol
- Masukkan ruas jalan tol yang akan dilalui
- Pilih gerbang masuk dan gerbang keluar
- Pilih golongan kendaraan, untuk kendaraan mobil pribadi pilih golongan I.
- Sistem secara otomatis akan memunculkan tarif tol sesuai data yang diinputkan.