News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Inilah 7 Tempat Paling Ekstrem di Dunia yang Masih Dijadikan Tempat Tinggal Manusia

Editor: Hasanudin Aco
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tempat terkering di dunia Gurun Atacama, Chili.

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA -  Di Bumi kita tercinta ini, ada berbagai tempat-tempat yang menakjubkan. Ada yang sangat indah, ada juga yang sangat ekstrem.

Jika Anda ingin mencari tantangan baru dengan mendatangi tempat-tempat ekstrem di dunia. Silahkan mendatangi tempat-tempat ini.

Sebab, inilah 7 tempat paling esktrem di dunia dilansir dari express.co.uk.

1. Tempat terdingin di dunia: Oymyakon, Rusia

Tempat terdingin di dunia Oymyakon, Rusia. ()

Suhu terendah di kota ini pernah mencapai -71,2 derajat Celcius.

Namun rata-ratanya sekitar -50 derajat Celcius.

Siang hari hanya berkisar selama 3 jam pada bulan Desember sampai 21 jam di bulan Juni.

2. Tempat terpanas di dunia: Death Valley, California

Tempat terpanas du dunia Death Valley, California. ()

Pada Juni 1913, suhu di sini pernah mencapai 56,6 derajat Celcius.

Daerah ini seluas 250 mil dari dikelilingi oleh gunung.

3. Tempat terkering di dunia: Gurun Atacama, Chili

Tempat terkering di dunia Gurun Atacama, Chili. ()

Gurun ini mencakup 1.000 km di Pantai Pasifik. Selama setahun, hanya pernah 4 kali hujan di sini.

4. Tempat terbasah di dunia: Mawsynram, India

Tempat terbasah di dunia Mawsynram, India. ()

Setiap harinya, warga Mawsynram di India pasti akan membawa payung.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini