News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Abu Zarin, Penakluk Ular Asal Malaysia Tewas Dipatuk Kobra

Editor: Pravitri Retno W
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Abu Zarin Hussin

(TribunStyle.com/Yohanes Endra Kristianto)

TRIBUNNEWS.COM -- Seorang penjinak ular asal Malaysia yang terkenal, Abu Zarin Hussin telah meninggal dunia setelah digigit kobra.

Abu Zarin, 33, meninggal dunia pada pukul 00.40 pagi pada hari Jumat (16 Maret 2018) setelah dia diserang kobra dalam sebuah operasi di Bentong pada hari Senin (12 Maret 2018).

Saat dihubungi, Asisten Direktur Selangor Fire and Rescue Department, Mohd Sani Harul membenarkan kabar meninggalnya Abu Zarin.

Mohd Sani mengatakan bahwa ia digigit kobra pada pukul 7.54pm pada hari Senin dan dikirim ke Rumah Sakit Sultan Haji Ahmad Shah.

Abu Zarin, yang juga dikenal sebagai petugas pemadam kebakaran, menjadi viral setelah dia ditampilkan di portal-portal Internet dari seluruh dunia serta tabloid Inggris The Daily Mirror dan The Daily Mail.

Artikel tersebut secara keliru mengidentifikasi Abu Zarin sebagai pria Thailand yang telah menikahi ular peliharaannya.

Padahal Abu Zarin telah menikah dengan seorang wanita.

Abu Zarin selama ini telah memberi pelatihan penangkapan ular untuk petugas pemadam kebakaran, yang sering dipanggil untuk menangkap ular oleh anggota masyarakat yang menemukannya di rumah atau di tempat umum.

Halaman Selengkapnya >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini