Diantaranya stasiun dan bandara.
Sebelumnya, pemerintah Wuhan sudah menghentikan transportasi publik sementara dan menangguhkan penerbangan.
Mekipun demikian, beberapa penumpang kereta dan pesawat masih diizinkan masuk ke Wuhan.
Pemerintah setempat juga mewajibkan warga untuk menggunakan masker serta sarung tangan sebagai pencegahan penyebaran virus tersebut.
Sampai saat ini, China masih belum bisa mengonfirmasi dengan pasti dari mana asal virus corona tersebut.
Belum ada vaksin yang dapat digunakan untuk menangani yang terinfeksi.
Menurut data terakhir, 570 orang di dunia yang mayoritas berada di China telah terinfeksi, dan 17 diantaranya meninggal dunia.
(Tribunnews/Ika Nur Cahyani) (Kompas.com/Kontributor Singapura, Ericssen)