News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Konflik di Afghanistan

5 Fakta Batalyon Badri 313 Pasukan Elite Taliban, Tak Pakai Sorban dan Berkacamata Google

Editor: Eko Sutriyanto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pasukan Elit Badri 313

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Firmauli Sihaloho

TRIBUNNEWS.COM, KABUL -  Pejuang Taliban berhasil menguasai Afghanistan dan menjungkalkan pemerintahan Ashraf Gani pada Minggu (15/8/2021).

Di balik kesuksesan Taliban itu, terbetik kelompok pasukan elit Taliban yang berperan besar dalam merebut Afghanistan.

Pasukan ini adalah pasukan elit yang memiliki kemampuan bertempur di atas rata-rata.

Berikut fakta-fakta  Batalyon Badri 313.

1. Pakaian mirip militer AS

Jika sebelumnya, kita mengenal militer Taliban dengan pakaian gamis serta sorban yang dilengkapi dengan senjata usang buatan Rusia.

Maka, profil tak akan ditemukan di pasukan Batalyon Badri 313 .

Pasukan Elit Badri 313 ()

Pasukan ini menggunakan pakaian militer ala Amerika Serikat.

Mereka menggunakan baju militer kamuflase, plus helm anti peluru, kacamata hitam dan sepatu boot militer.

Tak hanya itu, pasukan Batalyon Badri 313 juga dilengkapi dengan alat komunikasi canggih, plus kacamata Google.

2. Ujung tombak di pertempuran kota 

Dikutip dari Fox News, sama dengan pasukan khusus di negara lain.

Anggota Badri 313 juga memiliki kemampuan itu.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini