News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ekuador Bebaskan Dua Ribu Narapidana, Buntut Kerusuhan yang Menewaskan Lebih dari 100 Orang

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Daryono
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penjara Ekuador, tempat terjadi kerusahan yang menewaskan banyak narapidana.

Pada bulan September, sebuah penjara diserang oleh drone, tetapi tidak ada korban jiwa yang dilaporkan.

Menteri Dalam Negeri Alexandra Vela, Ekuador telah mengirim 3.600 bala bantuan polisi dan militer ke penjara-penjara di seluruh negeri untuk menjaga ketertiban.

Baca juga: Sentuh Angka 52,2, PMI Manufaktur Indonesia di September 2021 Kalahkan China

Baca juga: Australia Umumkan Rencana Buka Perbatasan di Bulan November untuk Warganya

Dia menambahkan bahwa unit forensik telah mengidentifikasi 41 korban dari serangan kekerasan.

Unit forensik juga telah menyerahkan 21 jenazah korban kepada keluarga mereka.

Henry Coral, seorang pejabat polisi, meminta anggota keluarga untuk membantu mempercepat identifikasi mayat dengan memberi tahu pihak berwenang tentang tato, bekas luka, atau ciri khas lainnya dari tahanan yang diyakini telah dibunuh.

Polisi kesulitan melakukan identifikasi karena mayat dimutilasi atau dibakar.

(Tribunnews.com/Yurika)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini