News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pemilihan Presiden Amerika Serikat

Yakin Sobatnya Menang Pilpres AS, PM Hungaria: Saya dan Trump Akan Jaga Nilai Kekeluargaan di Barat

Penulis: Bobby W
Editor: Tiara Shelavie
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Donald Trump (kiri) dan Perdana Menteri Hungaria, Viktor Orban (kanan) berpose untuk foto di New Jersey pada bulan Agustus 2022

Selain itu, Orban juga meyakini masalah imigrasi yang terjadi baik di Eropa maupun AS akan teratasi dengan gerakan baru ini.

“Saat ini ada kebijakan pro-imigrasi di dunia Barat, tetapi setelah pemilu AS, bersama dengan para Patriot Eropa, akhirnya akan ada mayoritas di Barat yang ingin menghentikan imigrasi.”  

Selain masalah imigrasi dan perang, Orban juga meyakini bahwa dunia "pro-gender"  yang selama ini diusung oleh kelompok LGBTQ+ di Barat akan segera diakhiri,

Gerakan LGBTQ dengan program-program keberagaman, kesetaraan, dan inklusi (DEI) dinilai Orban telah merusak nilai-nilai kekeluargaan yang selama ini dipegang teguh secara tradisi oleh negara-negara barat.

"Semua ini akan berubah setelah hari Selasa mendatang, dan bersama-sama, para Patriot dan Donald Trump, kami akan mengejar kebijakan yang melindungi nilai-nilai keluarga tradisional" sambung Orban.  

Orban kembali menegaskan bahwa keputusan terkait masa depan Eropa berada di tangan orang Eropa sendiri. 

“Kita harus bangkit, itulah yang harus kita lakukan di Budapest,” tambahnya, merujuk pada KTT Komunitas Politik Eropa yang akan datang.  

(Tribunnews.com/Bobby)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini