4. Memilih rasa yang tidak membutuhkan banyak kandungan gula dalam bahan-bahannya.
5. Memilih jeli atau jeli herbal alih-alih mutiara.
Seperti yang diketahui bahwa pemilihan topping bubble yang ditambahan ke minumanmu ternyata nmengandung banyak gula.
Baca: Wanita Ini Dilarikan ke Rumah Sakit Lantaran Sering Konsumsi Minuman Bubble Tea, Cek Dampak Buruk
Baca: Mengeluh Sakit, Seorang Anak Tak Menyangka Isi Perutnya Dipenuhi Mutiara Bubble Tea
Hal tersebut karena topping bubble telah direndam dalam sirup gula sebelum dicampur dalam minumanmu.
Jika diminum secara berlebihan, bubble tea ini sering dianggap tidak sehat dan memicu penyakit gula dalam tubuh.
(Tribunnews.com/Anugerah Tesa Aulia)