News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tips Kesehatan

6 Tips Sederhana Mencegah Rambut Berketombe, Gunakan Lidah Buaya hingga Cuka Apel

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Wulan Kurnia Putri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Berikut enam tips sederhana mencegah rambut berketombe, gunakan shampo anti ketombe hingga cuka apel

3. Jaga kelembaban kulit kepala

Kulit kepala yang kering bisa menyebabkan rambut berketombe.

Caranya adalah dengan menjaga kelembaban kulit kepala Anda.

Gunakan produk rambut yang mampu melembabkan dan usahakan hindari produk yang mengeringkan kulit kepala.

4. Lindungi rambut anda dari sinar matahari

Sinar UV berbahaya dari matahari mampu merusak rambut dna kulit Anda.

Lindungi rambut Anda, jangan sampai terpapar langsung dengan sinar matahari.

Usahakan tutupi rambut Anda menggunakan topi, syal atau penutup kepala yang lainnya.

5. Gunakan lidah buaya

Lidah buaya dikenal memiliki banyak manfaat.

Tidak hanya untuk menghitamkan rambut, mencegah rambut rontok, lidah buaya juga ampuh untuk menghilangkan ketombe.

Oleskan daging lidah buaya yang sudah dihaluskan secara merata ke permukaan kulit kepala.

Biarkan selama 30 menit lalu bilas dengan air bersih.

6. Cuka Apel

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini