News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kesehatan

Mengenal Penyakit Hepatitis A: Simak Gejala, Cara Diagnosis serta Penyebabnya

Penulis: Lanny Latifah
Editor: bunga pradipta p
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyakit Hepatitis A, Berikut ini simak Gejala, Diagnosis dan Penyebabnya

- Feses berwarna terang atau berwarna tanah liat

- Hilangnya selera makan

- Penurunan berat badan

- Penyakit kuning (kulit atau mata menguning)

Kenali Gejala Hepatitis A.(Istimewa) (Istimewa)

Penyebab Hepatitis A

Penyakit Hepatitis A disebabkan oleh virus Hepatovirus A (HAV).

Virus ini biasanya ditularkan melalui makanan atau cairan yang terkontaminasi dengan kotoran yang mengandung HAV.

Virus tersebut menyebar melalui aliran darah menuju ke hati.

Setelah itu ia dapat menyebabkan peradangan dan pembengkakan.

Selain ditularkan melalui makanan dan cairan mengandung HAV, virus ini juga dapat menyebar melalui kontak pribadi dengan orang yang terinfeksi.

HAV sangat menular, seseorang yang menderita penyakit ini akan dengan mudah menularkan kepada orang sekitarnya.

Anda dapat tertular Hepatitis A melalui:

- Makan makanan yang disiapkan oleh seseorang dengan virus hepatitis A.

- Makan makanan yang disiapkan tetapi tidak mencuci tangan terlebih dahulu.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini