News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

5 Makanan yang Tidak Boleh Dimakan Tiap Hari secara Berlebihan, dari Susu, Telur, hingga Kentang

Editor: Suli Hanna
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

5 Makanan yang Tidak Boleh Dimakan Tiap Hari secara Berlebihan, dari Susu, Telur, hingga Kentang

TRIBUNNEWS.COM - Beberapa makanan yang dianggap bergizi ternyata tidak boleh dimakan secara berlebihan, seperti susu dan kentang.

Manusia membutuhkan asupan nutrisi dari makanan yang ia makan setiap hari.

Setiap makanan pun memiliki berbagai macam kandungan nutrisi yang bersifat saling melengkapi.

Tetapi, walaupun memiliki kandungan nutrisi yang tinggi dan baik untuk tubuh, beberapa makanan tidak boleh dikonsumsi terlalu sering atau setiap hari.

• 5 Makanan yang Aman Dikonsumsi untuk Penderita Hipertensi, Tidak Menyebabkan Tensi Naik

• 5 Makanan Berbahaya Jika Dimakan Mentah, Kentang hingga Singkong Bahkan Mengandung Racun Ganas

Hal ini akan menyebabkan masalah kesehatan karena kelebihan nutrisi dari makanan yang dikonsumsi setiap hari tersebut.

Kita mengenal mie instan sebagai makanan yang tidak boleh dikonsumsi terlalu sering apalagi setiap hari.

Padahal, selain mie instan, masih ada beberapa makanan yang tidak boleh dikonsumsi terlalu sering apalagi setiap hari.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah makanan yang tidak boleh dikonsumsi terlalu sering:

  • Susu
susu (http://stopdrugshortages.org/)

Kita semua tahu kalau susu adalah sumber protein dan kalsium yang bermanfaat untuk tubuh dalam pembentukan tulang dan gigi.

Susu memang sumber makanan wajib untuk usia pertumbuhan, tetapi tidak untuk dikonsumsi setiap hari pada orang dewasa.

HALAMAN 2 ===================>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini