Masa inkubasinya bervariasi, berkisar antara 11-70 hari setelah mengonsumsi makanan yang mengandung bakteri Listeria.
Baca: Dapat Sebabkan Kematian, Ini Cara Bakteri Listeria Serang Tubuh, Ganggu Pencernaan hingga Rusak Sel
Baca: Mengenal Bakteri Listeria yang Cemari Jamur Enoki, Penyakit Bawaan Makanan yang Berbahaya
Berikut ini gejala-gejala infeksi Listeria yang berlangsung 1-3 hari:
- Nyeri otot
- Demam
- Gejala seperti flu
- Mual
- Diare
Bagi kebanyakan orang, infeksi Listeria akan berlalu tanpa disadari.
Namun, pada beberapa lainnya infeksi tersebut juga dapat menyerang sistem saraf di mana gejalanya meliputi:
- Sakit kepala
- Kebingungan
- Leher kaku
- Tremor dan kejang-kejang
- Kehilangan keseimbangan