News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Waspada Jika Sering Terbangun di Waktu yang Sama di Malam Hari, Kadar Oksigen Dalam Darah Turun

Editor: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

ilustrasi bangun tidur.

TRIBUNNNEWS.COM- Tidurmu tak nyenyak karena sering terbangun dari tidur di waktu yang sama di malam hari? Simak penyebabnya. Waspada karena ada yang terkait kadar oksigen.

Setiap hari kita memang membutuhkan waktu untuk tidur secara cukup.

Tidur yang cukup sangat besar manfaatnya bagi kesehatan.

Namun, sayangnya banyak orang yang belum bisa mendapatkan tidur yang nyenyak di malam hari, nih.

Ya, beberapa orang ada yang selalu bangun di malam hari pada waktu yang sama.

Nah kalau kamu juga termasuk yang sering mengalaminya, kita cari tahu penyebab seseorang mengalami kondisi tersebut, yuk!

1. Posisi Tidur yang Salah

Gejala seperti kelelahan kronis, sakit kepala, nyeri ulu hati dan nyeri leher atau punggung dapat disebabkan oleh postur tubuh yang enggak benar saat tidur.

Kamu juga perlu memperhatikan tempat tidurmu, apakah terlalu keras atau enggak, Kids.

Pastikan kamu menggunakan bantal yang mendukung posisi leher dan kepala kamu.

Dr John Douliard menjelaskan, posisi tidur di sisi kiri dapat meningkatkan pencernaan dan sirkulasi darah.

Selain itu, juga meningkatkan kesehatan emosional dan membantu sistem limfatik untuk berfungsi dengan baik.

Ilustrasi bangun tidur (klikdokter)

2. Sleep Apnea

Sleep apnea berarti saluran udara sebagian atau seluruhnya diblokir dan ini dapat menyebabkan kamu berulang kali berhenti bernapas.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini