News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tips Kesehatan

Manfaat Kesehatan Buah Naga: Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh dan Menurunkan Risiko Diabetes

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Garudea Prabawati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi Buah Naga. Ini 11 manfaat kesehatan dari buah naga. Buah naga dikenal dengan nama pitaya, pitahaya, strawberry pear atau buah kaktus, memiliki kulit berwarna merah muda cerah dengan sisik hijau di bagian luar.

Sebuah studi tahun 2018 menunjukkan bahwa ekstrak kulit buah naga merah dapat menghentikan perkembangan endometriosis.

10. Meningkatkan kesehatan kulit

Buah naga kaya akan antioksidan.

Dengan mengonsumsi buah naga maka dapat membantu menjaga kulit tetap kencang, membantu mempertahankan penampilan awet muda dan mencegah penuaan dini.

11. Meningkatkan kesehatan mata

Buah naga merupakan sumber yang kaya vitamin A dan vitamin esensial yang berperan penting dalam menjaga kesehatan mata.

Vitamin A menurunkan risiko katarak dan degenerasi makula terkait usia.

Petani memanen buah naga (Hylocereus undatus) yang ditanam di bantaran sungai kawasan Lamreueng, Banda Aceh, Rabu (13/3/2013). Selain rasanya yang segar, buah dari tumbuhan jenis kaktus asal Amerika Tengah tersebut juga digunakan sebagai asupan pendamping bagi penderita penyakit kanker, kolesterol, stroke serta demam berdarah. SERAMBI/M ANSHAR (SERAMBI INDONESIA/M ANSHAR)

Sebagai informasi tambahan, berikut 3 jenis Buah Naga:

1. Pitaya blanca (Hylocereus undatus)

Ini adalah varietas buah naga yang paling umum.

Pitaya blanca memiliki kulit merah muda cerah, daging putih dan biji hitam kecil di dalamnya.

2. Pitaya amarilla (Hylocereus megalanthus)

Ini adalah varietas lain dari buah naga yang dikenal dengan buah naga kuning yang memiliki kulit kuning dengan daging buah berwarna putih dan biji hitam.

3. Pitaya roja (Hylocereus costaricensis)

Buah naga jenis ini memiliki kulit berwarna merah jambu kemerahan dengan daging buah berwarna merah atau merah jambu serta berbiji hitam.

(Tribunnews.com/Latifah)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini