News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

12 Cara Mengatasi Kaki Bengkak ketika Hamil: Tingkatkan Asupan Kalium hingga Jalan Kaki

Editor: tribunsolo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Buah pisang mengandung tinggi kalium yang bermanfat bagi tubuh. Dalam artikel terdapat cara mengatasi kaki bengkak ketika hamil, bisa meningkatkan asupan kalium hingga jalan kaki.

TRIBUNNEWS.COM - Simak cara mengatasi kaki bengkak ketika hamil yang bisa dicoba di rumah.

Anda dapat meningkatkan asupan kalium, banyak minum air hingga jalan kaki selama 5 atau 10 menit beberapa kali sehari.

Untuk meningkatkan asupan kalium, ada beberapa makanan tinggi kalium yang dapat dikonsumsi.

Di antaranya adalah kentang, ubi jalar, pisang, bayam, dan kacang-kacangan.

Makanan tersebut, membantu tubuh menyeimbangkan jumlah cairan yang ditampungnya.

Sehingga dapat mengurangi pembengkakan pada kaki.

Lantas, apa saja yang harus dilakukan untuk mengatasi kaki bengkak saat hamil lainnya?

Ilustrasi Kaki bengkak saat hamil. Dalam artikel terdapat cara mengatasi kaki bengkak saat hamil, bisa meningkatkan asupan kalium hingga jalan kaki selama 5 atau 10 menit beberapa kali sehari.(pixabay/rebeccavc34)

Baca juga: Begini Tips Memilih Skincare yang Aman Bagi Kulit

Berikut cara mengatasi kaki bengkak saat hamil, dikutip dari laman Healthline:

1. Kurangi asupan natrium

Cara mengatasi kaki bengkak saat hamil yang pertama adalah membatasi asupan natrium (atau garam).

Garam membuat tubuh menahan air.

Selain itu, cobalah untuk menghindari makanan kalengan atau olahan, karena sangat tinggi natrium.

2. Tingkatkan asupan kalium

Tidak mendapatkan cukup asupan kalium juga dapat memperburuk pembengkakan, karena kalium membantu tubuh menyeimbangkan jumlah cairan yang ditampungnya.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini