Melalui lini baru tersebut, ia ingin kekhawatiran mengenai kesehatan kulit dapat tertangani dengan baik, begitu pula dalam mendapatkan kulit indah secara estetis.
Melalui Ultimate Atopy Cure diharapkan dapat fokus menyelesaikan masalah dermatitis atopik untuk tiga kategori yaitu Baby and Children Atopic Dermatitis dan Adult Atopic Dermatitis.
Sementara Ultimate Skin Health, diharapkan dapat mengatasi masalah a to z skin dengan kategori Skin Tumor untuk penanganan menjinakkan sel kulit tumbuh dengan tepat.
Kemudian Wound Healing solusi untuk hilangkan bekas luka agar tetap percaya diri.
Terakhir Skin Infection solusi kulit sehat untuk semua jenis kulit yang terinfeksi bakteri, infeksi jamur, infeksi virus, maupun kulit yang terinfestasi parasit.