Jadi bukan karena BPJS jelek ya dok, mohon diklarifikasi," tulis orang yang mengaku sebagai pegawai BPJS Kesehatan tersebut.
Drg Mirza merespons pengakuan tersebut dengan kritis.
Ia menyoroti kontradiksi antara kebijakan BPJS dan praktik yang dilakukan oleh pegawainya.
"BPJS ini lucu, bikin produk asuransi kesehatan dan MEWAJIBKAN semua orang ikut.
Bahkan pengurusan dokumen-dokumen penting juga mewajibkan orangnya punya BPJS.
Ini asuransi atau pajak sih sebenarnya? Kok wajib?
Aku juga nggak bilang BPJS jelek kok, aku bilang bahwa aku mendukung program ini JIKA DIJALANKAN DENGAN BAIK," ujarnya.