Artinya: Saya niat sholat sunnah Lailatul Qadar empat rakaat dengan menghadap kiblat, karena Allah Taala.
Tata Cara Sholat Lailatul Qadar 2 Rakaat
1. Membaca niat;
2. Takbiratul Ihram dengan membaca "Allahu Akbar";
3. Membaca doa iftitah;
4. Membaca surat Al-Fatihah;
5. Membaca surat pendek;
6. Melakukan gerakan ruku, i'tidal, dan sujud;
BERITA REKOMENDASI
7. Melakukan duduk di antara dua sujud;
8. Melakukan sujud kedua;
9. Melakukan kembali langkah 1-8;
10. Tasyahud akhir;
11. Mengucapkan salam.
Tata Cara Sholat Lailatul Qadar 4 Rakaat