8. Jika sudah, Anda bisa memilih gambar mana yang diinginkan.
Baca juga: DISNEY PRINCESS THE CONCERT: Nikmati Lagu Disney Princess Favoritmu secara Langsung!
Tips Membuat Poster AI Disney Pixar Melalui Bing Image Creator:
- Pastikan jaringan yang Anda gunakan terkoneksi dengan baik, jika masih belum bisa membuka laman Bing Image Creator, coba refresh selama beberapa kali.
- Coba buat akun dengan alamat email yang Anda miliki dan masih aktif.
- Berikan deskripsi yang jelas dan detail agar mesin pembuatan AI dapat memberikan gambar yang sesuai untuk Anda.
- Kemudian tulis secara lengkap berbagai hal, seperti bentuk wajah, aksesoris, hingga mata dan bentuk rambut.
- Sebaiknya Anda menuliskan deskripsinya dalam bahasa Inggris.
- Pilih gambar yang sesuai dengan keinginan Anda, jika sudah sesuai.
Baca juga: Cara Buat Poster Disney AI yang Viral di TikTok, Bisa Online hingga Pakai Aplikasi
Contoh Deskripsi untuk Membuat AI Disney Pixar di Bing Image Creator:
Disney pixar poster with a girl sits wearing a blue robe and black pashmina hijab, and a baby boy sits on her lap wearing a blue shirt and black hat. Background of grass and trees. Cute 3D animation.
Penjelasan:
Dalam deskripsi dijelaskan secara detail mulai dari aksesori yang digunakan secara detail.
Pada contoh deskripsi juga dicantumkan warna yang diinginkan.
Bentuk dari desainnya juga ditulis secara lengkap dan mendetail.
(Tribunnews.com/Oktavia WW)