News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ramadan 2024

Bacaan Doa Akhir Ramadan Sesuai Sunah Rasulullah, Bisa Dapat Satu dari Dua Kebaikan

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Nuryanti
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi berdoa - Berikut ini bacaan doa akhir Ramadan sesuai sunah Rasulullah SAW, bisa dapat satu dari dua kebaikan.

Sesuai sabda Rasulullah SAW, sedekah merupakan salah satu amalan paling mulia.

"Sesungguhnya sedekah itu dapat memadamkan dosa sebagaimana air memadamkan api."

Lalu, bagaimana caranya beramal di akhir Ramadan?

Salah satunya adalah memberikan sumbangan kepada yayasan amal, organisasi kemanusiaan, atau mereka yang membutuhkan di lingkungan sekitar kita.

Tak hanya itu, kita juga bisa berbagi makanan, pakaian, atau tenaga yang mereka butuhkan.

Mengisi akhir Ramadan dengan sedekah juga membawa berkah bagi diri kita sendiri.

Ketika kita memberikan dengan ikhlas dan tulus, kita akan merasakan kebahagiaan dan kedamaian batin yang tidak tergantikan.

Selain itu, sedekah juga membawa pahala yang besar di sisi Allah SWT, yang akan menjadi investasi terbaik bagi masa depan kita di akhirat.

(Tribunnews.com/Pravitri Retno W)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini