Laporan Wartawan Tribunnews.com, Theresia Felisiani
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA -
Memasuki prosesi perayaan Natal, Misa Malam Natal, hari Natal dan misa tutup tahun di Katedral Jakarta akan diadakan beberada kali dalam sehari lantaran umat yang hadir mencapai ribuan.
Susyana Suwadie, kordinator Humas Panitia Natal 2012
dari wilayah Santo Ignatius de Loyola mengatakan untuk bisa menampung umat yang jumlahnya ribuan, baik misa malam Natal maupun misa Natal digelar dua sampai tiga kali misa dalam sehari.
"Untuk misa malam Natal, 24 Desember 2012 ada tiga kali misa yakni pukul 17.00 wib, 19.30 win dan terakhir pukul 22.00 wib," ucap Susyana saat ditemui Tribunnews.com, Minggu(23/12/2012) di Gereja Katedral Jakarta.
Kemudian untuk misa hari Natal, 25 Desember 2012 misa dibagi dalam misa Natal pagi, misa Pontifikal (misa bersama Bapa Uskup) dan misa keluarga.
"Misa Natal pagi pukul 06.00 wib, 07.30 wib, ada juga misa bersama Bapa Uskup, misa Natal keluarga dan terakhir misa Natal sore pukul 18.00 wib," ungkap Susyana.
Susyana menambahkan untuk misa tutup akhir tahun, atau yang biasa dikenal dengan misa te deum pada 31 Desember 2012 digelar pukul 18.00 wib.
Baca Artikel Menarik Sebelumnya
- Ini yang Bikin Prolegnas Berpotensi Gagal dari Aspek Kuantitas 9 menit lalu
- Rudiyanto Asapa Kembali Temui Tokoh Masyarakat Bone 10 menit lalu
- 2013 Lebar Jalan Bulukumba-Tondong Sinjai 12 Meter 14 menit lalu
- Bukan Hanya Pohon Natal, Tiang Tenda Juga Bernuansa Batik 19 menit lalu
- Setelah Jalani Operasi, Pelatih Barcelona Dibolehkan Pulang 21 menit lalu
- Nawir Sosialisasi di Pinrang Tanpa Rudiyanto 22 menit lalu
- Jusuf Kalla Sisir Wilayah Poso, Kondisi Kembali Tenang 36 menit lalu
- Kartu Binangkit Andalan Rieke, Satu Orang Jatahnya Rp 7 Ribu Per Bulan 46 menit lalu
- Daniel Sturridge akan dirawat di Liverpool 47 menit lalu
- Kabar Gembira, Pelatih Tito Vilanova Boleh Pulang dari RS 48 m