News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kawasan Tepian Monas Bau Pesing oleh Pipis Kuda Delman, UPK Monas Siram-siram Jalan

Editor: Choirul Arifin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Delman wisata di kawasan Monas

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Unit Pengelola Kawasan (UPK) Monasmelakukan penyiraman jalan di sekitar kawasan luar Monas, terutama di sekitar pintu masuk dekat Stasiun Gambir dan di dekat Istana Negara.

Petugas UPK Monas Ahmad Dumyati (34) menuturkan, penyiraman dilakukan untuk menanggapi respons masyarakat dan instruksi dari Kepala Pengelola Kawasan (UPK) Monas, Munjirin.

"Di Instagram juga ada yang unggah, sebagai pegawai Monas gak enak ditegor," ujar Ahmad saat ditemui di lokasi, Kamis (28/12/2017).

Kawasan yang disiram oleh 1 unit mobil tangki air di sekitar pintu masuk di luar Monas.

Baca: Tahun Baru, All New Soul GT Punya Warna dan Grafis Baru

Baca: Malam Tahun Baru, Ada Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Thamrin-Sudirman-Merdeka Barat

Ia pun menyadari bahwa di sekitar kawasan tersebut memang bau pesing kuda-kuda delma yang beroperasi sejak 25 Desember 2017.

"Seluruh pintu yang disiram, dari mulai pintu Istana. Memang nyengat di Stasiun Gambir dan pintu Pertamina," ucapnya.

Penulis: Rangga Baskoro

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini