News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Prahara Partai Golkar

Agun Gunanjar: Kepemimpinan Ical Karamkan Golkar di 2019

Penulis: Wahyu Aji
Editor: Hasanudin Aco
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Politisi Partai Golkar Agun Gunandjar Sudarsa (kiri) menjadi nara sumber pada acara Livechat dan diskusi di kantor Tribun Jakarta, Kamis (27/11/2014). Dalam diskusi ini, Agun membahas kisruh yang terjadi di partai berlambang pohon beringin ini. TRIBUNNEWS/HERUDIN
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Anggota Presidium Penyelamat Partai Golkar, Agun Gunanjar Sudarsa, menolak keras keputusan pemecatan dirinya dari Partai Golkar. 
"Karena sejak awal kami menyatakan bahwa Munas IX di Bali itu Munas yang tidak sah, Munas yang melanggar AD/ART," kata Agun dalam keterangannya yang diterima Tribunnews.com, Rabu (3/12/2014). 
Menurutnya, pemecatan yang dilakukan itu semakin menguatkan tekad dan semangat untuk melaksanakan penyelamatan Partai dari tindakan oligarki, tindakan kesewenang-wenang yang membuat partai dalam situasi mencekam. 
"Dan membuat semakin tidak menarik. Ini akan membuat partai Karam di 2019," kata Agun. 
Dirinya menyatakan, Munas konstitusional sesuai AD/ART yang direncanakan Presidensial akan terus dilakukan dalam rangka penyelamatan dan kejayaan partai Golkar. 
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini