News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Lebaran 2017

H+2 Lebaran, 26.000 Lebih Pemudik Berangkat dari Stasiun Senen

Editor: Choirul Arifin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Calon pemudik memasuki pintu pemeriksaan tiket dan KTP di Stasiun Pasar Senen, di hari kedua Idul Fitri, Senin (26/6/217) sore.

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Rina Ayu

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Sebanyak 26.082 penumpang berangkat dari Stasiun Pasar Senen pada H+2 Hari Raya Idul Fitri 1438 Hijriah hari ini, atau Senin (26/6/2017).

Senior Manager Humas PT KAI Daop 1 Jakarta Suprapto mengatakan, kota-kota tujuan pemudik kali ini adalah Semarang, Kutorajo, Yogyakarta, Blitar, Malang, serta Surabaya.

Terlihat dari papan informasi keberangkatan, beberapa kereta tambahan juga dioperasikan, seperti KA Tawangjaya, Bogowonto, Arga Parahayangan.

Hingga pukul 16.14, penumpang masih terlihat memadati Stasiun Senen di Jakarta Pusat ini.

Dari pantauan tribunnews.com, pemudik didominasi keluarga dan barang bawaan berjumlah besar.

Berbeda dengan arus keberangkatan, jumlah penumpang yang tiba di stasiun Pasar Senen, berada diangka 13 ribu lebih. 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini