News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Polemik Yerusalem

Dianggap Pro Barat, Menteri Agama Disoraki Peserta Aksi 'Bela Palestina' di Monas

Editor: Hasanudin Aco
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Lukman Hakim Saifuddin

Laporan Wartawan Wartakotalive.com, Rangga Baskoro

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin disoraki oleh sejumlah peserta aksi saat berorasi di acara Aksi Bela Palestina 1712.

"Hoo.. dasar Menag pendukung barat. Usir aja jangan kasih orasi," kata peserta aksi di Lapangan Silang Monas, Gambir, Jakarta Pusat, Minggu (17/12/2017).

Salah seorang warga bernama Zaenudin (32) mengaku kecewa dengan Lukman lantaran selama ini dianggap mendukung kebijakan pemerintah yang terkesan pro barat.

"Dia Menteri Agama tapi tak pernah membela umat Islam. Justru selama ini terkesan menentang sejumlah kegiatan umat Islam seperti kegiatan bela agama dengan memilih bersama pemerintah yang pro barat," tutur dia.

Baca: Ketua MUI: Jangan-jangan Donald Trump ini Sudah Budeg, Tuli

Lukman yang duduk bersila diatas panggung hanya bisa tersenyum kecut.

Meski beberapa peserta aksi meminta dia tak memberikan kata sambutan.

Dalam beberapa kesempatan, Lukman memang kerap mengkritisi sejumlah aksi yang dilakukan umat Islam di Monas.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini