News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pilkada Serentak 2018

Ketua MPR: Pilkada Kita Harap Tidak Pertaruhkan Segalanya

Penulis: Muhammad Zulfikar
Editor: Adi Suhendi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ketua MPR Zulkifli Hasan

Laporan Wartawan Tribunnews.com, M Zulfikar

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA -‎ Tidak lama lagi Indonesia akan memasuki tahun politik.

Pada 2018 aka ada Pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak.

Kemudian, pada 2019 akan ada Pemilu serentak dan Pemilihan Presiden.

Baca: Hanafi Rais Benarkan PAN Belum ‘Sreg’ Dengan Sudrajat-Syaikhu di Pilkada Jawa Barat

Sebanyak 171 daerah akan menggelar Pilkada mulai dari pemilihan Gubernur, Wali Kota hingga Bupati baik di provinsi maupun kabupaten/kota.

Ketua MPR RI, Zulkifli Hasan berharap agar pelaksanaan Pilkada serentak dapat berjalan dengan lancar.

Menurutnya, pelaksanaan Pilkada jangan sampai membuat kegaduhan yang berdampak pada kerukunan di masyarakat.

Baca: Zulkifli Hasan: Media Sosial Kalau Tidak Disaring Berbahaya

"2018 Pilkada kita harap tidak pertaruhkan segalanya. Kita harap terlaksana dengan damai," kata Zulkifli di kawasan Senayan, Jakarta, Jumat (29/12/2017).

Menurut Zulkifli, pelaksanaan Pilkada jangan sampai mengorbankan keutuhan bangsa.

Baca: Zulkifli Hasan: Kami Tolak Keras LGBT karena Itu Penyimpangan

Pasalnya, jabatan yang akan diemban si pemenang Pilkada hanya sementara yakni lima tahun saja.

"Pilkada kan kepala daeerah setiap lima tahun ganti. Nanti kalau orangnya (paslon terpilih) kena OTT kan bisa lebih cepat gantinya," katanya.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini