TRIBUNNEWS.COM - Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta agar Prabowo Subianto tak membahas sikap politik mendiang Ani Yudhoyono semasa hidupnya.
Hal ini disampaikan SBY usai Prabowo melakukan takziah di kediaman beliau, Puri Cikeas, Bogor.
Meski demikian SBY meminta agar pernyataan Prabowo tersebut tak usah dibesar-besarkan.
Mengutip Kompas TV, Selasa (4/6/2019) menurut SBY statement Prabowopada saat ini dianggap tidak elok dan tak etis.
Prabowo sendiri tiba di rumah SBY pada pukul 16.15 WIB.
Baca: Terbongkar Sosok yang Jadi Model Patung Pancoran, Diusulkan Langsung Oleh Soekarno karena 1 Alasan
Setibanya di sana ia langsung menemui SBY, memberikan hormat dan saling berangkulan.
Prabowo juga menyatakan permohonan maaf karena baru bisa melayat mendiang ibu Ani.
KPU Sabu Raijua Klarifikasi Dokumen Krisman Riwu Kore yang Tersebar di Media Sosial - Pos-kupang.com
Soal BAB 4 Matematika Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban, Pengukuran Luas dan Volume
"Saya menyampaikan permohonan maaf saya karena saya masih dalam perjalanan dari Eropa, saya sendiri juga melaksanakan chek up kesehatan ada maslaah cedera saya dulu manifest setelah kampanye keras," kata Prabowo Subianto dikutip dari Kompas TV.