News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Belajar dari Rumah

Buatlah 1 Adegan Naskah Drama yang Diadaptasi dari Cerpen atau Novel dengan Menerapkan 3 Unsur

Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Whiesa Daniswara
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Buatlah 1 Adegan Naskah Drama yang Diadaptasi dari Cerpen atau Novel dengan Menerapkan 3 Unsur (Tangkap Layar YouTube/Televisi Edukasi)

Winni: "Terima Kasih. Cihuiiii, surat dari Papa"

Winni membawa surat itu ke dalam rumah.

Winni: "Ma, ada surat dari Papa di Timtim!"

Mama membaca surat itu.

Winni : "Kenapa, Ma?" (tanya Winni penasaran)

Mama Winni: "Bacalah sendiri!" (seraya menyerahkan surat itu)

Winni: "Jadi Papa sudah sampai di Timtim. Syukurlah! Hmm, tapi gara-gara Papa ditugaskan di Timtim, aku di rumah kesepian,"

Kemudian Winni berniat membalas surat dari Papa.

Winni: "Ma, Winni tulis surat untuk Papa." (menyerahkan surat yang baru saja ditulisnya).

Mama : "Wah, Win, tentu Papa akan senang menerima suratmu. Oh ya, mana amplopnya? Awas lho, jangan lupa menulis alamat. Dan juga prangkonya untuk biaya pengiriman. Kalau sudah, biar Mama besok yang memposkannya."

*) Disclaimer: Kunci jawaban ini hanya sekadar pegangan untuk orang tua mengoreksi jawaban anak.

Baca: Bagaimana Cara Mengubah Cerpen atau Novel Menjadi Sebuah Naskah Drama? Jawaban Kelas 4-6 SD TVRI

Baca: JAWABAN Soal TVRI SD Kelas 4-6 Belajar dari Rumah Kamis, 4 Juni 2020, Materi Pengenalan Drama

Dari materi belajar di rumah TVRI, orang tua diharapakan memandu secara langsung proses belajar anak.

Sehingga anak meraih kompetensi literasi terkait menulis esai pendek untuk menggambarkan pengamatan dan pengalamannya dengan lebih terstruktur.

Jadwal dan materi Belajar dari Rumah TVRI, Kamis 4 Juni 2020

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini