Joni mengingatkan bahwa masa berlaku surat keterangan hasil negatif RT-PCR/non reaktif Rapid Test Antigen adalah berdasarkan waktu pengambilan sampel pemeriksaan.
"Masa berlaku surat keterangan hasil negatif RT-PCR/non reaktif Rapid Test Antigen adalah berdasarkan waktu pengambilan sampel pemeriksaan, bukan berdasarkan tanggal dikeluarkannya surat hasil pemeriksaan," katanya.
Daftar lokasi rapid tes antigen di Pulau Jawa dan Sumatera:
1. Daerah Operasi 1
Stasiun Gambir
Stasiun Pasar Senen
2. Daerah Operasi 2
Stasiun Bandung
BERITA REKOMENDASI
Stasiun Kiaracondong
3. Daerah Operasi 3
Stasiun Cirebon
Stasiun Cirebon Prujakan
Stasiun Jatibarang
4. Daerah Operasi 4