Mereka adalah Yus Sudarso, Tri Yulianto, Jhoni Allen Marbun, Syofwatillah Mohzaib, Ahmad Yahya, dan Marzuki Alie.
Baca juga: Demokrat Pecat Tujuh Kader yang Terlibat Kudeta, Jhoni Allen Marbun Bakal Didepak Dari DPR
Baca juga: Nama-nama 7 Kader Demokrat yang Dipecat, Ada Jhoni Allen Marbun, Darmizal Hingga Marzuki Alie
Sosok Darmizal
Darmizal adalah pria kelahiran Sulit Air pada 6 September 1963.
Ia merupakan lulusan Universitas Ekasakti.
Dikutip dari dct.kpu.go.id, Darmizal melanjutkan studi S-2 di Sekolah Tinggi Ilmu Hukum IBLAM Jakarta dan Universitas Gadjah Mada (UGM).
Kemudian, Darmizal menempuh studi program doktoralnya di Universitas Pasundan Bandung.
Berikut riwayat pendidikan Darmizal:
- SD Negeri 10, Sulit Air, Sumatera Barat (1975)
- Sekolah Teknik Negeri 2, Solok, Sumatera Barat (1976-1977)
- SMP Persamaan, Padang (1980)
- SMA Yayasan Pendidikan Islam, Padang (1983)
Baca juga: DPP Demokrat: Organisasi Sayap Tak Punya Hak Usulkan KLB
Baca juga: Dipecat karena Dukung KLB, Kader Demokrat Minta Setoran kepada Partai Dikembalikan
- Fakultas Pertanian Universitsa Ekasakti, Padang (1988)
- Magister Humaniora, Sekolah Tinggi Ilmu Hukum, IBLAM, Jakarta (2011)
- Magister Hukum, Universitas Gadjah Mada (2011)