Karenanya, ia berharap gerakan Kita Bangkit dapat membantu Indonesia menangkap peluang investasi yang mampu memicu pertumbuhan ekonomi dan pembangunan. Tujuannya untuk peningkatan kesejahteraan bersama.
"Gerakan ini juga memberikan gambaran bahwa Indonesia tengah berbenah untuk menangkap peluang tersebut salah satu kunci pemulihan perekonomian Indonesia di tengah pandemi," ujar Gemi.
Sekarang saatnya kita mulai dari diri sendiri.
Kunjungi laman kitabangkit.id dan follow akun Instagram @kitabangkit_id untuk bergabung dalam misi memulihkan Indonesia.
Kita Bangkit Indonesia!