Anda akan menerima notifikasi kelolosan melalui SMS dan email setelah penutupan Gelombang.
Jika belum lolos, Anda bisa ikut gelombang berikutnya yang dapat dipilih kembali di dashboard akunmu.
Baca juga: Program Kartu Prakerja Dilanjut di Tahun 2023, Jokowi: Anggaran Sudah Disiapkan
Sementara, bagi yang belum mempunyai akun Kartu Prakerja, berikut cara untuk mendaftar:
1. Buat Akun
a. Kunjungi laman www.prakerja.go.id;
b. Masukkan alamat email;
c. Unggah foto KTP asli, kartu keluarga, nomor HP, dan data diri lainnya untuk diverifikasi;
d. Ikuti tes motivasi dan kemampuan dasar.
2. Gabung Gelombang
a. Klik "Gabung Gelombang";
b. Klik pernyataan persetujuan;
c. Dapatkan konfirmasi telah gabung gelombang 36;
d. Pendaftaran selesai.
Syarat Penerima Manfaat Kartu Prakerja