News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Penerimaan Mahasiswa Baru

Simpan Permanen Akun SNPMB 2023 Berakhir Hari Ini, Simak Jadwal Selanjutnya

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Nuryanti
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Laman SNPMB - Tahapan simpan akun SNPMB 2023 telah berakhir pada hari ini, Kamis (9/2/2023). Inilah jadwal selanjutnya untuk persiapan pendaftaran SNBP dan SNBT.

1. Siswa yang terdaftar dalam PDSS melakukan pendaftaran SNPMB 2023 melalui laman portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id

2. Calon mahasiswa baru memilih Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Program Studi (Prodi), paling banyak 2 PTN.

3. Bagi peserta yang mendaftar prodi bidang Senin dan Olahraga, wajib mengunggah portofolio terkait.

4. Pelaksanaan seleksi jalur SNBP berdasarkan kriteria yang ditetapkan oleh masing-masing PTN.

5. Pengumuman hasil kelulusan SNBP dapat dilihat melalui laman SNPMB pada 28 Maret 2023 pukul 15.00 WIB.

6. Peserta yang dinyatakan diterima dapat melakukan daftar ulang di PTN yang menyatakan kelulusannya, dengan mengikuti ketentuan dari PTN tersebut.

(Tribunnews.com/Enggar Kusuma)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini